Menu

Mode Gelap
Peresmian Unit Pengelola Darah (UPD) RSUD Cibabat Kota Cimahi Pemkot Cimahi Gelar Kegiatan Monitoring Malam Tahun Baru 2026 Monitoring Rehabilitasi Gedung SMPN 9 Cimahi Penghargaan Anugerah Wira Dharma Jawa Barat 2025 Komitmen Bangun Pendidikan Karakter, Ratusan Sekolah raih Anugerah Gapura Pancawaluya 2025 Partisipasi Tinggi di Charity Night, Donasi untuk Korban Banjir Terus Bertambah

Bisnis

Shandy Goda Resmi Jabat CTO Proskill Entrepreneur Academy, Bawa Visi Inovasi untuk Pendidikan Vokasi Kekinian

Perbesar

SAMBAS MEDIA – Proskill Entrepreneur Academy, lembaga pelatihan vokasi terkemuka di Indonesia, mengumumkan pengangkatan Mas Sandhi Makhardika, S.Pd., CPS., yang lebih dikenal dengan nama panggung Shandy Goda, sebagai Chief Technical Officer (CTO) sekaligus tetap menjabat sebagai Head Coach Trainer di lembaga tersebut.

Langkah ini menegaskan komitmen Proskill Entrepreneur Academy dalam menghadirkan inovasi berkelanjutan di bidang pendidikan vokasi, digitalisasi, serta pengembangan keterampilan yang relevan dengan kebutuhan industri 4.0 dan 5.0.

Profil Shandy Goda

Sandhi Makhardika, S.Pd., CPS. adalah figur profesional yang memiliki pengalaman lebih dari satu dekade di bidang public speaking, broadcasting, digital content, dan training entrepreneurship. Dikenal luas sebagai MC profesional, announcer Radio Dahlia FM, host ASA KABITA TVRI Jawa Barat, serta praktisi pelatihan vokasi, Shandy Goda juga telah menangani berbagai program pelatihan untuk ribuan peserta dari berbagai latar belakang, termasuk pelajar, mahasiswa, profesional, hingga UMKM.

Sebelum resmi ditunjuk sebagai CTO, Shandy Goda menjabat sebagai Head Coach Trainer di Proskill Entrepreneur Academy, memimpin berbagai program seperti:

• Bootcamp Public Speaking & Broadcasting

• Pelatihan Digital Marketing & Content Creation

• Training Host Live Streaming & Bisnis Daring

•Workshop Jurnalistik dan Penyiaran

• Coaching Pengembangan Personal Branding

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Trans Studio Bandung Hadirkan End Year Show “Happy Holiday”, Rayakan Liburan Akhir Tahun Penuh Keceriaan

29 Desember 2025 - 13:27 WIB

De Braga by ARTOTEL Sambut GM Baru Sekaligus Raih Sertifikasi Pariwisata Berkelanjutan GSTC

28 Desember 2025 - 09:00 WIB

Wings Air Resmi Buka Rute Semarang–Bandung, Aktivitas Penerbangan Kembali Hidup di Bandara Husein

21 Desember 2025 - 14:30 WIB

ABCDE 2025: Festival Akhir Tahun, Hotel-Hotel Ascott Bandung Siapkan Dinner, Hiburan, dan Paket Menginap Spesial

12 Desember 2025 - 16:27 WIB

Swiss-Belresort Dago Heritage Gelar Turnamen Golf Amal Bertema “7 Wonders” pada 14 Desember 2025

12 Desember 2025 - 10:51 WIB

Trending di Bisnis
Exit mobile version