Menu

Mode Gelap
Partisipasi Tinggi di Charity Night, Donasi untuk Korban Banjir Terus Bertambah Pentas Evaluasi Tari Sanggar Bunda Kab Bogor Dihadiri Pengurus Gentra Lestari Budaya Trans Studio Bandung Hadirkan End Year Show “Happy Holiday”, Rayakan Liburan Akhir Tahun Penuh Keceriaan Bima FA Champions di Ajang Bandung Academy Futsal Cup U-12 De Braga by ARTOTEL Sambut GM Baru Sekaligus Raih Sertifikasi Pariwisata Berkelanjutan GSTC Bupati Jeje dan Gubernur KDM segera Turun, Rencana Gerai KMP di SMPN 1 Sindangkerta Sebaiknya Dibatalkan

Komunitas

GENTRA LESTARI BUDAYA Launching Building Bridges Indonesia (BBI)

badge-check


GENTRA LESTARI BUDAYA Launching Building Bridges Indonesia (BBI) Perbesar

SAMBAS MEDIA – Program Building Bridges Indonesia merupakan program Kemitraan Internasional Berbasis Kebudayaan Kerja sama Yayasan Gentra Lestari Budaya (GLB) dengan Foundation dan Komunitas Global.

Building Bridges Indonesia (BBI) adalah sebuah program kolaborasi internasional yang digagas oleh Yayasan Gentra Lestari Budaya dibawah kepemimpinan / ketua umum Ratu Ratna Dewi Kartika, untuk menjembatani hubungan antara Indonesia dan komunitas global melalui budaya, bisnis, dan pariwisata. Program ini dirancang sebagai platform strategis yang menghubungkan berbagai foundation, organisasi kebudayaan, komunitas diaspora, pusat studi, serta mitra swasta di luar negeri untuk menciptakan kemitraan saling menguntungkan dalam trading, tourism, dan cultural exchange.

Tujuan Utama

  • Memperkuat jejaring internasional melalui kolaborasi dengan lembaga budaya, foundation, dan komunitas global.
  • Mendorong kemitraan bisnis dalam sektor produk budaya, kerajinan, UMKM kreatif, hingga potensi perdagangan yang mewakili identitas Indonesia.
  • Mengembangkan ekosistem pariwisata budaya, termasuk festival, pertunjukan, residensi seniman, dan program edukasi internasional.
  • Meningkatkan citra Indonesia sebagai negara yang kaya budaya, terbuka pada kolaborasi, dan siap bersaing dalam konteks ekonomi global.

Ruang Lingkup Program

  • Cultural Diplomacy dan Exchange:
    Workshop, festival seni, pertunjukan tradisi, pameran kerajinan, residensi seniman, serta pertukaran komunitas.
  • Business dan Trading Collaboration:
    Pendampingan UMKM budaya menuju pasar internasional, business matching, promosi produk kreatif, serta pengembangan peluang perdagangan bilateral.
  • Tourism Partnership:
    Promosi destinasi budaya Indonesia melalui event bersama, kampanye internasional, program kunjungan komunitas luar negeri, dan pengembangan paket wisata budaya.
  • Educational & Community Engagement:
    Kolaborasi riset, seminar, diskusi budaya, publikasi bersama, program magang internasional, dan pelibatan diaspora.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Pentas Evaluasi Tari Sanggar Bunda Kab Bogor Dihadiri Pengurus Gentra Lestari Budaya

30 Desember 2025 - 12:05 WIB

Aliansi LSM Pandawa Lima Desak Wali Kota Evaluasi Kepala Disarpus Kota Bandung

21 Desember 2025 - 16:42 WIB

Medali Emas dan Perak Kontingen SMANOP serta Maskot Kang Duyeh Pada SPIRIT PORISMAN XII

24 November 2025 - 13:40 WIB

HUT Sego Rongewu ke-9 Sambangi Desa Karang Patihan, Gerakan Warga Ponorogo Gemar Bersedekah

18 November 2025 - 11:38 WIB

GLB Gagal Berangkat ke Belanda karena Kelalaian Pihak yang Mengaku sebagai Travel Agent

3 November 2025 - 13:00 WIB

Trending di Komunitas