Pemerintahan

Ali Syakieb Sebut Stigma Petani di Kalangan Anak-Anak Muda Harus Dirubah

“Tidak seperti dulu. Kita jangan berpikir, petani itu secara konvensional saja. Tapi sudah ada teknologi atau mesin-mesin alat pertanian untuk mendukung pertanian. Hasilnya juga sangat luar biasa. Kita jangan berpikir, jadi petani penghasilannya kecil. Jadi petani itu bisa menghasilkan cukup besar,” ujarnya.

Wakil Bupati Bandung mengungkapkan dari hasil usaha bertani itu bisa main motor, jalan-jalan ke luar negeri.

“Itu hasil bertani. Jangan berpikir hasil bertani itu pas-pasan. Sebenarnya tidak. Kita harus terus memberikan edukasi kepada anak-anak muda. Manfaat dan potensi jadi petani, termasuk peluangnya harus dikasih tahu kepada mereka,” sebutnya.

Untuk mendorong anak-anak muda minat jadi petani itu, Ali Syakieb menyebutkan bahwa Dinas Pertanian nantinya akan terus melakukan pembinaan kepada mereka.

“Kalau enggak mau cape, kan sekarang ada mesin. Kalau dulu mau membajak lahan sawah saja, pakai hewan kerbau. Sekarang sudah ada mesin traktor dan mesin pertanian lainnya. Inilah pentingnya kita memberikan edukasi kepada anak-anak muda, bahwa jadi petani itu bisa menguntungkan atau menghasilkan secara ekonomi,” katanya.

Page: 1 2 3 4

Sambas Media

Recent Posts

Proskill dan CyberLabs Jalin Kerja Sama, Siapkan Generasi Muda Jadi Wirausaha Digital

SAMBAS MEDIA - Proskill Entrepreneur Academy resmi menjalin kerja sama dengan CyberLabs, perusahaan pengembang software…

5 hari ago

Kunjungan Menteri Koperasi dan UKM dalam Rangka Percepatan Pembentukan Koperasi Merah Putih di Kota Cimahi

SAMBAS MEDIA - Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia, Budi Arie Setiadi, melakukan kunjungan kerja…

5 hari ago

Pemkot Cimahi Melalui Dinsos Resmi Salurkan RASTRADA Termin 1 Tahun 2025

SAMBAS MEDIA - Pemerintah Kota Cimahi melalui Dinas Sosial Kota Cimahi secara resmi menyalurkan Bantuan…

5 hari ago

Kick Off Seleksi Penerimaan Murid Baru (SPMB) SMA, SMK dan SLB Jabar 2025

SAMBAS MEDIA - Sosialisasi Seleksi Penerimaan Murid Baru (SPMB) SMA, SMK, dan SLB Jawa Barat…

6 hari ago

Pemkot Cimahi Gelar Sosialisasi dan Koordinasi Manajemen Krisis Kesehatan

SAMBAS MEDIA - Pemerintah Kota Cimahi melalui Dinas Kesehatan menggelar Sosialisasi dan Koordinasi Manajemen Krisis…

6 hari ago

Kick Off SPMB Tahun Ajaran 2025-2026 Kota Cimahi Jangan Sampai Ada Warga Putus Sekolah

SAMBAS MEDIA - Kick Off Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) tahun ajaran 2025-2026 Kota Cimahi…

7 hari ago