Menu

Mode Gelap
Tekan Angka Pengangguran, Wabup Bandung Ali Syakieb Lepas 225 Peserta Pelatihan Magang ke Jepang Program Pembinaan dan Penertiban Praktik Hipnosis dan Hipnoterapi di Seluruh Indonesia Resmi Digelar Anniversary SMAN 1 Cililin Istimewa 58 th Bakti Untuk Negeri Proskill dan CyberLabs Resmi Kolaborasi Kembangkan Platform Digital Pendidikan SMA Pasundan 2 Cimahi Berikan Pelayanan Berdasarkan Konsep Kenyamanan dan Prestasi Bangkit Dari Kemalasan, Bebas Dari Kejenuhan

Pemerintahan

Ali Syakieb Sebut Stigma Petani di Kalangan Anak-Anak Muda Harus Dirubah

badge-check


					Ali Syakieb Sebut Stigma Petani di Kalangan Anak-Anak Muda Harus Dirubah Perbesar

“Kalau satu titik dapur umum bisa melayani 3.500 anak, sehingga dengan 361 titik dapur umum itu bisa melayani 1,1 juta anak yang bisa dilayani melalui program MBG tersebut,” katanya.

Ali Syakieb berharap 1,1 juta anak yang diberi makan dalam program makan bergizi gratis di Kabupaten Bandung itu, khususnya komoditas telor saja bisa membutuhkan cukup banyak pada setiap harinya.

“Berapa ton beras yang dibutuhkan, karena ini programnya setiap hari. Makanya saya ingin mengajak kepada anak-anak muda sekarang ini ayo kita berlomba. Jangan inginnya kerja di perkantoran, tapi bisa bertani. Ini (jadi petani) potensinya sangat besar banget kedepannya,” tutur Ali Syakieb.

Ia pun mengungkapkan jangan dulu berpikir anggarannya besar untuk bertani.

“Tapi kita harus berpikir positifnya. Perekonomian di daerah itu akan berputar cukup besar. Jadi otomatis kedepannya, kaya usaha di pasar atau petani-petani insya Allah akan lebih hidup dari mulai sekarang,” ujarnya.

Menurutnya, untuk meningkatkan daya tarik generasi muda dalam bertani, bahwa saat ini dengan bertani sudah didukung dengan penggunaan teknologi yang semakin meningkat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Tekan Angka Pengangguran, Wabup Bandung Ali Syakieb Lepas 225 Peserta Pelatihan Magang ke Jepang

21 Mei 2025 - 02:33 WIB

Cadisdik Wilayah VII Bersama Disdik Kota Cimahi Gelar Expo Edu Fair Gali Potensi Sesuai Minat dan Bakat Peserta Didik

17 Mei 2025 - 23:30 WIB

Kunjungan Menteri Koperasi dan UKM dalam Rangka Percepatan Pembentukan Koperasi Merah Putih di Kota Cimahi

16 Mei 2025 - 03:11 WIB

Pemkot Cimahi Melalui Dinsos Resmi Salurkan RASTRADA Termin 1 Tahun 2025

16 Mei 2025 - 03:05 WIB

Kick Off Seleksi Penerimaan Murid Baru (SPMB) SMA, SMK dan SLB Jabar 2025

15 Mei 2025 - 14:59 WIB

Trending di Pemerintahan